22 April 2023

Your 12 hourly digest for Berita Terkini - ANTARA News

Berita Terkini - ANTARA News
Berita Terkini dan Terpercaya Indonesia 
WhatsApp kenalkan fitur "simpan pesan" untuk mudahkan pengguna
Apr 22nd 2023, 01:14

Layanan pesan instan, WhatsApp, mengenalkan fitur terbaru bagi penggunanya berupa kemampuan menyimpan pesan atau melakukan "bookmark" sehingga pengguna lebih mudah mencari pesan yang dianggap penting. "Kami ...

Media files:
WhatsApp_Keep-In-Chat-1.png (image/jpeg)
China rilis rencana perlindungan ekosistem perairan
Apr 22nd 2023, 01:05

China merilis rencana pelestarian ekosistem perairan di sejumlah lembah sungai utama di negara itu. China menargetkan untuk terus mengurangi total pelepasan polutan air utama hingga 2025, seiring dengan perbaikan ekosistem ...

Media files:
CjkinzN007006_20230422_CBMFN0A001.jpg (image/jpeg)
Ribuan warga Bandung ikuti Salat Id di Masjid Al Jabbar
Apr 22nd 2023, 01:05

Ribuan warga dari berbagai wilayah di Bandung, Jawa Barat, mengikuti Salat Idul Fitri 1444 Hijriah yang digelar Pemerintah Provinsi Jawa Barat di Masjid Raya Al Jabbar, Sabtu.   Adapun Salat Id di masjid raya yang ...

Media files:
IMG_20230422_074952.jpg (image/jpeg)
Jasa Raharja siapkan mobil keselamatan lalu lintas gratis saat Lebaran
Apr 22nd 2023, 01:04

PT Jasa Raharja Cabang Sumatera Barat (Sumbar) menyiapkan mobil keselamatan lalu lintas gratis yang diperuntukkan bagi masyarakat terutama pemudik selama musim mudik Lebaran 1444 hijriah. "Mobil ini dihadirkan PT Jasa ...

Media files:
IMG-20230417-WA0001.jpg (image/jpeg)
Ribuan Muslim di Ambon ikuti shalat Id di Masjid Raya Al Fatah
Apr 22nd 2023, 01:01

Ribuan Muslim mulai dari dari anak-anak hingga orang tua memenuhi Masjid Raya Al Fatah Ambon untuk mengikuti ibadah shalat Idul Fitri 1 Syawal 1444 Hijriah/2023 Masehi. "Masjid ini yang termegah di Maluku makanya kami ...

Media files:
IMG20230422070443.jpg (image/jpeg)
Bautista pertahankan posisi terdepan di FP 1 dan 2 WSBK Assen
Apr 22nd 2023, 00:55

Alvaro Bautista (Aruba.It Ducati) mempertahankan posisinya sebagai yang tercepat pada sesi latihan bebas (free practice/FP) pertama dan kedua di World Superbike (WSBK) di Sirkuit Assen, Belanda. Seperti di FP1, Bautista yang ...

Media files:
93.jpg (image/jpeg)
Jokowi sebut sejumlah nama yang berpotensi dampingi Ganjar Pranowo
Apr 22nd 2023, 00:54

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyebut sejumlah nama tokoh politik yang berpotensi mendampingi bakal calon presiden yang diusung PDIP Ganjar Pranowo. "Kok tanya saya, banyak (yang cocok, red.). Ada Pak Erick, Pak Sandiaga ...

Media files:
jkw-1.jpg (image/jpeg)
Suasana terkini jelang shalat Id di Masjid Istiqlal Jakarta
Apr 22nd 2023, 00:51

ANTARA - LEAD: Masyarakat Muslim sudah memadati kawasan Masjid Istiqlal Jakarta sejak sekitar pukul 5 pagi, Sabtu (22/4), untuk melaksanakan shalat Idul Fitri 1444 H. Wakil Presiden Ma'ruf Amin dan sejumlah pejabat juga ...

Wapres Ma'ruf Amin shalat Id di Masjid Istiqlal
Apr 22nd 2023, 00:49

Wakil Presiden Ma'ruf Amin bersama Ibu Wury Ma'ruf Amin melaksanakan shalat Idul Fitri 1444 Hijriah di Masjid Istiqlal, Jakarta, Sabtu. Salat Id dimulai pukul 07.00 WIB dipimpin Imam Ahmad Muzakkir Abdurrahman selaku ...

Media files:
20230422071028_IMG_1921.jpg (image/jpeg)
Puluhan ribuan umat Muslim di Mataram shalat Idul Fitri 1444 Hijriah
Apr 22nd 2023, 00:38

Puluhan ribuan umat Muslim di Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, secara serentak melaksanakan shalat Idul Fitri 1444 Hijriah, sebagai ungkapan syukur telah melaksanakan ibadah di bulan Ramadhan. Pantauan ANTARA di ...

Games seru untuk dimainkan bersama keluarga saat Lebaran 2023
Apr 22nd 2023, 00:37

Kegiatan berkumpul dengan keluarga menjadi hal yang pasti dilakukan saat merayakan Idul Fitri. Namun tak jarang karena sudah lama tak berjumpa, pertemuan dengan sanak saudara terasa canggung. Meski begitu, anda bisa ...

Festival Meriam Karbit warnai kemeriahan malam takbiran di Pontianak
Apr 22nd 2023, 00:35

ANTARA - Sebanyak 180 meriam karbit dari 31 kelompok asal tiga Kecamatan di Kota Pontianak, ikut berpartisipasi memeriahkan festival budaya dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Fitri 1444 H, Sabtu (22/4).  Selain sebagai ...

Deretan "twibbon" unik dan gratis untuk foto profil Lebaran 2023
Apr 22nd 2023, 00:33

Bingkai foto online atau dikenal juga dengan twibbon sudah bukan lagi hal asing yang terdengar di telinga masyarakat. Termasuk di hari raya Idul Fitri 1444 H, banyak orang berlomba-lomba untuk tampil menarik bahkan secara ...

Media files:
ilustrasi-twibbon.jpg (image/jpeg)
MUI yakini aturan nagari bisa cegah LGBT dan perilaku menyimpang
Apr 22nd 2023, 00:31

Majelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) menyakini aturan nagari (desa) dapat mencegah berbagai praktik perilaku menyimpang termasuk lesbian, gay, biseksual dan transgender (LGBT). "Saya meminta dan ...

Media files:
IMG20230421085914.jpg (image/jpeg)
DKI kemarin, Shalat Id di Balai Kota hingga pengamanannya
Apr 22nd 2023, 00:30

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menyiapkan lokasi penyelenggaraan shalat Idul Fitri 1444 Hijriah di lapangan depan Gedung Blok G Balai Kota DKI Jakarta, Jakarta Pusat.   Baca selengkapnya di sini 2. Dinkes ...

Media files:
IMG20230421182814.jpg (image/jpeg)
Presiden Jokowi tiba di Masjid Sheikh Zayed Solo untuk shalat Id
Apr 22nd 2023, 00:28

ANTARA - Presiden Joko Widodo melaksanakan shalat Idul Fitri 1444 Hijriah di Masjid Raya Sheikh Zayed, Kota Solo, Jawa Tengah pada Sabtu (22/4). Shalat Id tersebut merupakan yang pertama kalinya digelar di Masjid Raya Sheikh ...

Jokowi dan Ganjar tiba di Masjid Sheikh Zayed untuk shalat Id
Apr 22nd 2023, 00:22

Presiden Joko Widodo (Jokowi) dengan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo tiba di Masjid Sheikh Zayed Solo untuk menjalankan shalat Idul Fitri (Id) 1444 Hijriah. Pantauan di Solo, Sabtu keduanya tiba tidak bersamaan. Presiden ...

Media files:
jemaah-perempuan.jpg (image/jpeg)
Kriminal kemarin, pengamanan Idul Fitri hingga kunjungan ke rutan
Apr 22nd 2023, 00:21

Polda Metro Jaya menurunkan sekitar 6.500 personel dalam operasi untuk pengamanan perayaan Idul Fitri 1444 hijriah di wilayah Jakarta dan sekitarnya.   Baca selengkapnya di sini   2. Polda Metro Jaya ...

Media files:
IMG-20230227-WA0077_1.jpg (image/jpeg)
PLN Papua jamin keandalan kelistrikan saat salat Idul Fitri
Apr 22nd 2023, 00:08

PLN Unit Induk Wilayah Papua dan Papua Barat (UIWP2B) menjamin keandalan kelistrikan pada saat salat Idul Fitri 1444 Hijriah akan berjalan dengan lancar tanpa ada kendala apapun di mana pasokan daya sebesar 553,49 ...

Media files:
IMG-20230422-WA0015.jpg (image/jpeg)
Lebaran, BMKG prakirakan wilayah Jakarta berawan
Apr 22nd 2023, 00:00

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca hampir di seluruh wilayah DKI Jakarta dan Kepulauan Seribu berawan pada Sabtu atau bertepatan pada Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah.   BMKG melalui ...

Media files:
berawan-1.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

New Surprise Gift Available 🆓

Claim Our New Credit Card Holder for FREE ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ...