13 April 2023

Your 8 hourly digest for Ekonomi - ANTARA News

Ekonomi - ANTARA News
Berita Terkini dan Terpercaya Indonesia 
Pesan Presiden Jokowi kepada warga yang mudik: Yang penting booster!
Apr 13th 2023, 09:18

ANTARA - Presiden Joko Widodo di Depok, Jawa Barat, pada Kamis (13/4), berpesan kepada seluruh masyarakat yang hendak mudik untuk segera mendapatkan vaksin booster atau penguat. Selain sebagai pencegah menyebarnya ...

Masuki H-10 truk Logistik dari Jawa menuju Sumatera mulai meningkat
Apr 13th 2023, 09:16

Memasuki H-10 Lebaran angkutan trafik truk logistik dari Jawa  menuju Pulau Sumatera mulai terjadi peningkatan arus kendaraan menuju Pelabuhan Merak, Banten, karena dipicu larangan truk dan angkutan barang lewat jalan tol ...

Media files:
SAVE_20230413_154954.jpg (image/jpeg)
Kemendag buka seleksi penghargaan Primaniyarta 2023
Apr 13th 2023, 09:09

Kementerian Perdagangan (Kemendag) kembali membuka seleksi penghargaan Primaniyarta bagi para eksportir guna mendorong peningkatan perdagangan luar negeri yang telah menjadi tulang punggung ekonomi nasional. "Kami di ...

Pemerintah pastikan jalur tengah Jabar siap digunakan mudik Lebaran
Apr 13th 2023, 09:06

ANTARA - Pemerintah memastikan kondisi jalur tengah Jawa Barat yang melewati Bandung-Sumedang-Majalengka-Cirebon dalam kondisi baik untuk dilalui, termasuk Jalan Cadas Pangeran, Kabupaten Sumedang. Jalur tersebut menjadi penting ...

PGN pastikan penyaluran dan layanan gas bumi aman selama Lebaran
Apr 13th 2023, 09:03

PT PGN Tbk, selaku Subholding Gas PT Pertamina (Persero), memastikan penyaluran dan layanan gas bumi nasional dalam kondisi aman dan andal selama Lebaran 2023. Direktur Sales dan Operasi PGN Faris Aziz mengatakan PGN bersama ...

Sumbar perkenalkan sembilan agenda wisata libur Lebaran 2023
Apr 13th 2023, 08:57

Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) memperkenalkan sembilan agenda wisata dengan keunikan masing-masing yang bisa dinikmati wisatawan untuk mewarnai libur Lebaran 1444 Hijriah tahun 2023. Kepala Dinas Pariwisata Sumbar, Luhur ...

Media files:
IMG_20230413_153350.jpg (image/jpeg)
Pengamat: Masyarakat perlu pastikan pembayaran QRIS sesuai penerima
Apr 13th 2023, 08:54

Pengamat Ekonomi Digital Universitas Indonesia Heru Sutadi mengatakan masyarakat perlu memastikan bahwa pembayaran lewat Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) dilakukan untuk penerima yang ...

Media files:
75.jpg (image/jpeg)
Rupiah ditutup menguat usai rilis risalah rapat FOMC AS
Apr 13th 2023, 08:53

Nilai tukar (kurs) rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada akhir perdagangan Kamis meningkat usai rilis risalah rapat Federal Open Market Committee (FOMC) atau dewan rapat kebijakan Bank Sentral Amerika Serikat (AS) ...

Media files:
rupiah.jpg (image/jpeg)
Penyaluran dana desa 2023 di Papua Barat capai Rp110,10 miliar
Apr 13th 2023, 08:49

Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan (Kanwil DJPb) Provinsi Papua Barat melaporkan penyaluran dana desa periode Januari-Maret 2023 sebanyak Rp110,10 miliar.   Kepala Kanwil DJPb Papua Barat Purwadhi ...

Media files:
IMG20230413153737.jpg (image/jpeg)
Presiden tegaskan MinyaKita dipasok untuk masyarakat bawah
Apr 13th 2023, 08:48

Presiden Joko Widodo menegaskan minyak goreng kemasan rakyat yang diluncurkan oleh Kementerian Perdagangan, MinyaKita, memang dipasok khusus untuk masyarakat bawah yang membutuhkan. Presiden mengakui bahwa pembelian minyak ...

Resmikan apartemen di Depok, Presiden Jokowi apresiasi konsep TOD
Apr 13th 2023, 08:46

ANTARA - Presiden Joko Widodo meresmikan Apartemen Samesta Mahata di Margonda, Depok, Jawa Barat, Kamis (13/4). Hunian tersebut disebutnya cocok untuk generasi milenial, karena berkonsep Transit Oriented Development (TOD), yakni ...

Pembangunan jembatan darurat di Palu
Apr 13th 2023, 08:38

Foto udara operator mengoperasikan alat berat untuk mengerjakan pembangunan jembatan darurat untuk kendaraan berat di Kelurahan Buluri di Palu, Sulawesi Tengah, Kamis (13/4/2023). Kementerian PUPR melalui Balai Pelaksanaan Jalan ...

Summarecon gandeng puluhan UMKM gelar Pasar Ramadhan di Makassar
Apr 13th 2023, 08:24

Summarecon Mutiara Makassar (SMM) menggandeng puluhan usaha mikro kecil menengah(UMKM) menggelar Pasar Ramadhan dengan harga terjangkau bagi masyarakat. "Ini adalah upaya memeriahkan bulan suci Ramadhan sekaligus membantu ...

Media files:
IMG-20230413-WA0008.jpg (image/jpeg)
BI Sultra imbau pengguna QRIS perhatikan kebenaran data saat transaksi
Apr 13th 2023, 08:23

Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPwBI) Sulawesi Tenggara mengimbau masyarakat pengguna Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) memperhatikan kebenaran data saat melakukan transaksi demi terhindar dari penyalahgunaan ...

Rubel dibuka stabil dekat 82 terhadap dolar didorong harga minyak naik
Apr 13th 2023, 08:19

Rubel Rusia stabil di dekat 82 terhadap dolar pada awal perdagangan Kamis, dibantu oleh harga minyak yang lebih tinggi yang dapat meningkatkan masuknya pendapatan ekspor mata uang asing, tetapi masih rentan terhadap ayunan tajam ...

Media files:
dana.jpg (image/jpeg)
Presiden sebut harga pangan turun jelang Lebaran kecuali bawang bombai
Apr 13th 2023, 08:16

Presiden Joko Widodo menyebutkan sejumlah harga pangan mengalami penurunan menjelang Hari Raya Idul Fitri, kecuali komoditas bawang bombai yang mengalami kenaikan harga. "Yang paling penting harga bahan-bahan pokok tidak ...

Bank Kalsel gondol penghargaan Top Digital Corporate Brand Award 2023
Apr 13th 2023, 08:12

Bank Kalsel menggondol dua penghargaan "Special Achievement for Financial Industry" untuk Kategori Bank Pembangunan Daerah, serta Kategori Unit Usaha Syariah pada Top Digital Corporate Brand Award 2023. Pelaksana ...

Media files:
bank.jpg (image/jpeg)
Saham Inggris dibuka melemah, FTSE 100 terseret ekuitas energi
Apr 13th 2023, 08:09

Saham Inggris melemah pada awal perdagangan Kamis, dengan FTSE 100 tergelincir terseret ekuitas energi, menghentikan kenaikan beruntun empat hari karena pelemahan harga minyak mentah menyeret saham minyak, sementara kenaikan ...

Media files:
shutterstock_1281144304.jpg (image/jpeg)
Pemerintah kaji harga gas tertentu untuk optimasi manfaat buat negara
Apr 13th 2023, 08:07

Pemerintah menyebutkan kajian kebijakan harga gas bumi tertentu sebesar enam dolar AS per MMBTU ditujukan sebagai upaya optimasi manfaat buat negara. Dirjen Migas Kementerian ESDM Tutuka Ariadji mengatakan saat ini, pihaknya ...

Media files:
gas-industri.jpg (image/jpeg)
Erick Thohir: BUMN bersinergi bangun Hunian Milenial berorientasi TOD
Apr 13th 2023, 08:07

Menteri BUMN Erick Thohir mengungkapkan badan usaha milik negara(BUMN)  bersinergi untuk membangun Hunian Milenial berorientasi transit oriented development (TOD). "Kami dengan Kementerian PUPR berinisiasi untuk ...

Media files:
IMG-20230413-WA0014_copy_800x534.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Security Code

[User Information]Security code:5437 ,expires in 30 minutes.