31 Maret 2023

Your 12 hourly digest for Berita Terkini - ANTARA News

Berita Terkini - ANTARA News
Berita Terkini dan Terpercaya Indonesia 
Aplikasikan "Health Trinity" untuk kehidupan kerja yang seimbang
Mar 31st 2023, 13:13

Manajer Medis PT Good Doctor Technology dr. Ega Bonar Bastari menilai seseorang perlu menerapkan gaya hidup berkonsep Health Trinity yang terdiri dari pola makan, olahraga, dan tidur yang dilakukan dengan ...

Media files:
fitness-3168246_1280.jpg (image/jpeg)
Kapolri minta jajarannya jaga kepercayaan publik
Mar 31st 2023, 13:12

Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigi Prabowo meminta seluruh jajarannya untuk menjaga tingkat kepercayaan publik terhadap institusi Polri guna menghindari hal-hal yang berpotensi memberikan dampak negatif yang dapat mencoreng ...

Media files:
Unknown_1.jpeg (image/jpeg)
Bappebti inisiasi program literasi kripto untuk masyarakat
Mar 31st 2023, 13:12

Kepala Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) Kementerian Perdagangan Didid Noordiatmoko mengatakan, Bappebti menginisiasi program literasi kripto serta perdagangan berjangka komoditi untuk masyarakat pada awal ...

Epilog - Misi pendidikan hingga perguruan tinggi (Bag 3)
Mar 31st 2023, 13:10

ANTARA - Semangat kebinekaan dan toleransi di dunia pendidikan menjadi nafas yang terus di bangun Yayasan Perguruan Sultan Iskandar Muda. Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi, Nadiem Makarim bahkan memberikan ...

Media files:
EPILOG-SEKOLAH-1_2.jpg (image/jpeg)
Pemprov Papua kolaborasi bersama Bulog salurkan beras cadangan
Mar 31st 2023, 13:07

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua melalui Dinas Pertanian dan Pangan melakukan kolaborasi bersama Bulog setempat menyalurkan beras cadangan pemerintah untuk menekan laju inflasi serta mendukung penurunan angka stunting di Bumi ...

Media files:
Penyaluran-beras-cadangan.jpg (image/jpeg)
Kanwil Kemenkumham berbagi takjil di Cawang
Mar 31st 2023, 13:06

Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kanwil Kemenkumham) DKI Jakarta menyelenggarakan pembagian takjil bagi pengguna jalan yang melintas di Cawang, Jakarta Timur, Jumat.   Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) ...

d'masiv meriahkan kegiatan Ramadhan di Istiqlal
Mar 31st 2023, 13:06

Grup musik d'Masiv tampil memeriahkan kegiatan Ramadhan di Masjid Istiqlal, Jakarta pada hari kesembilan puasa Ramadhan 1444 Hijriah. Imam Besar Masjid Istiqlal Nasaruddin Umar dalam sambutannya di Jakarta, Jumat, ...

Media files:
20230331_172011.jpg (image/jpeg)
Mensos: Penghuni Sentra Mulia Jaya tak boleh pindah tangan hunian
Mar 31st 2023, 13:06

Menteri Sosial Tri Rismaharini mewanti-wanti agar penghuni Rumah Susun Sentra Mulia Jaya Jakarta tidak memindahtangankan huniannya karena sanksinya akan kehilangan hak sewa.   Mensos Risma mengkhawatirkan ...

Media files:
IMG-20230331-WA0045.jpg (image/jpeg)
Epilog - Penuh hambatan, sekolah ini akhirnya terwujud (Bag 2)
Mar 31st 2023, 13:05

ANTARA - Berbagai hambatan sering dialami oleh dr. Sofyan kala memulai untuk mendirikan sekolah. Penolakan di masyarakat hingga kurangnya dana ia harus lalui. Namun, dengan semangat dan tetap percaya jika tidak ada yang ...

Media files:
EPILOG-SEKOLAH-1_1.jpg (image/jpeg)
Baznas bagikan 12.500 paket sembako selama Ramadhan
Mar 31st 2023, 13:02

Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI membagikan sebanyak 12.500 paket Ramadhan Bahagia yang berisi sembako untuk keluarga mustahik (penerima manfaat) selama Ramadhan 1444 Hijriah.   "Dalam penyalurannya, Baznas ...

Media files:
MzA2ODE2ODAyMzU5Nzg.jpeg (image/jpeg)
Akademisi: Zakat fitrah merupakan ibadah spiritual dan sosial
Mar 31st 2023, 13:02

Akademisi dari Universitas Islam Negeri Prof KH Saifuddin Zuhri (UIN SAIZU) Purwokerto Muridan mengatakan zakat fitrah merupakan ibadah spiritual dan sosial yang bertujuan untuk menyucikan diri sekaligus membahagiakan ...

Suvenir buatan UMKM Bogor menembus pasar internasional
Mar 31st 2023, 13:01

Produk-produk suvenir buatan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) Kabupaten Bogor, Jawa Barat berhasil menembus pasar internasional melalui salah satu perusahaan suvenir bernama Souvia. Founder Sovia Ahsan Abduh Andi ...

Media files:
IMG_20230331_192354-1.jpg (image/jpeg)
Perlu pelatihan adaptif untuk kurangi pengangguran
Mar 31st 2023, 13:00

Diskusi bulanan yang digelar Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, Jumat, menyoroti perlunya pelatihan yang responsif dan adaptif bagi angkatan kerja guna pemenuhan permintaan tenaga kerja serta ...

Media files:
profil-vokasi.jpg (image/jpeg)
Epilog - Sosok dokter Sofyan Tan, mengabdi untuk pendidikan (Bag 1)
Mar 31st 2023, 13:00

ANTARA - Pernah menjalani pahitnya hidup karena faktor ekonomi, dr. Sofyan Tan bertekad mengubah hidup diri dan keluarganya. Berbagai cobaan yang datang membawa dr. Sofyan memutuskan untuk memilih dokter sebagai mimpi yang ingin ...

Media files:
EPILOG-SEKOLAH-1.jpg (image/jpeg)
Peresmian KEK Lido hingga toleransi beragama saat Ramadhan
Mar 31st 2023, 13:00

ANTARA -Kilas NusAntara Malam kembali hadir Jumat (31/3) dengan tiga informasi terkini dari dalam negeri untuk menemani waktu istirahat malam anda. Terdapat kabar mengenai peresmian kawasan ekonomi khusus Lido, persiapan jalan ...

Media files:
KINUS-8.jpg (image/jpeg)
Sandiaga harap Sumbar bisa jadi contoh pengembangan desa wisata
Mar 31st 2023, 12:58

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI Sandiaga Salahuddin Uno berharap Sumatera Barat (Sumbar) bisa menjadi contoh pengembangan desa-desa wisata bagi daerah lainnya di Tanah Air. "Harapannya, ...

Media files:
IMG20230331152716_1.jpg (image/jpeg)
6 titik pasar murah bantu warga Samarinda penuhi kebutuhan Ramadhan
Mar 31st 2023, 12:57

ANTARA - Sepanjang bulan Ramadhan Pemerintah Kota Samarinda, Kalimantan Timur, membantu memenuhi kebutuhan pokok masyarakat melalui program pasar murah. Selain menyediakan bahan pokok penting (Bapokting) kepada masyarakat, ...

Menteri Bintang: Perempuan dapat berperan besar cegah korupsi
Mar 31st 2023, 12:56

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Bintang Puspayoga mengatakan perempuan dapat berperan besar dalam mencegah tindak pidana korupsi. "Perempuan dapat berperan besar dalam pencegahan korupsi, misalnya ...

Asosiasi Pertekstilan sebut 350 ribu baju bekas impor masuk per hari
Mar 31st 2023, 12:54

Asosiasi Pertekstilan Indonesia menyebut volume pakaian bekas impor yang masuk ke Indonesia sepanjang 2022 mencapai 25.808 ton per tahun atau setara 350 ribu potong pakaian bekas impor per hari. "Ditotalkan dari 7 negara ...

Media files:
tempImageAAaPHo.jpg (image/jpeg)
Kemendes PDTT: Pelokalan SDGs tingkat desa disepakati ASEAN
Mar 31st 2023, 12:52

Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) menyampaikan bahwa pelokalan SDGs sampai ke tingkat desa disepakati di wilayah ASEAN demi pembangunan perdesaan yang ...

Media files:
IMG_20230331_192233.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

bejagan.garage, kami sudah memudahkan untuk kembali ke Instagram

      Halo bejagan.garage, Kami ikut sedih mendengar Anda mengalami masalah saat login ke Instagram. Kami mendapat pesan bahwa Anda lupa kat...