26 Desember 2022

Your 12 hourly digest for Berita Terkini - ANTARA News

Berita Terkini - ANTARA News
Berita Terkini dan Terpercaya Indonesia 
Nelayan di Denpasar terima paket sembako hadapi cuaca ekstrem
Dec 26th 2022, 13:10

Kelompok Usaha Bersama (KUB) Nelayan di wilayah Sanur, Sesetan, dan Sidakarya, Kota Denpasar, Bali, mendapat bantuan sebanyak 150 paket sembako untuk membantu mereka memenuhi kebutuhan hidup sementara dalam menghadapi cuaca ...

Berbagai persiapan Pemkot Batang hadapi Tahun Baru 2023
Dec 26th 2022, 13:07

ANTARA - Mendekati perayaan Tahun Baru, berbagai persiapan dilakukan Pemerintah kabupaten Batang, Jawa Tengah. Selain menegakkan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) menjelang Tahun Baru, pemerintah Kabupaten Batang ...

Hebi Marapu evaluasi menyeluruh usai hasil imbang lawan Toyogon
Dec 26th 2022, 13:05

Petinju Indonesia Hebi Marapu mengatakan bakal melakukan evaluasi menyeluruh seusai hasil imbang dalam laga melawan Al Toyogon di Johor Bahru, Malaysia, Minggu (25/12). Dalam pertandingan 10 ronde tersebut, ketiga juri yang ...

Media files:
P1059321.jpg (image/jpeg)
Imigran Rohingya terdampar di Pidie
Dec 26th 2022, 13:01

Imigran Rohingya yang diperkirakan puluhan orang ditemukan terdampar menggunakan perahu di Pantai Ujong Pie Laweung Kecamatan Muara Tiga, Kabupaten Pidie, Aceh. Kapolsek Muara Tiga Ipda Fauzi di Pidie, Senin, mengatakan ...

Epidemiolog dukung langkah pemerintah akhiri PPKM
Dec 26th 2022, 13:01

Epidemiolog dari Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia Iwan Ariawan mendukung rencana pemerintah mengakhiri kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) sebagai langkah awal untuk transisi dari ...

Media files:
capture-2022-12-26-19-45-34.jpg (image/jpeg)
Parekraf Jaksel meriahkan tahun baru dengan acara seni dan bazar UMKM
Dec 26th 2022, 13:01

Suku Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Sudin Parekraf) Jakarta Selatan memeriahkan tahun baru dengan menggelar acara seni dan bazar usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) Jakpreneur  di Setu Babakan. "Gelaran ...

Warga diminta waspada, kawasan wisata diterjang gelombang pasang
Dec 26th 2022, 12:57

ANTARA - Kawasan wisata pantai Pasir Padi yang terletak di kota Pangkalpinang, Provinsi Bangka Belitung, diterjang gelombang pasang air laut sejak pekan lalu. Sejumlah kerusakan terjadi pada sarana dan prasarana pendukung wisata, ...

Hoaks! Imbauan masyarakat tidak liburan ke Pantai Anyer Banten
Dec 26th 2022, 12:56

Jakarta (ANTARA/JACX) – Badan Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) telah mengimbau operator penyeberangan dan masyarakat agar mewaspadai cuaca buruk hingga 2023. BMKG memprediksi terjadi angin ...

Media files:
26.jpg (image/jpeg)
Erupsi Gunung Kerinci berdampak pada retaknya bibir kawah
Dec 26th 2022, 12:56

Pusat Informasi R10 Taman Nasional Kerinci Seblat (TNKS) menyebutkan erupsi Gunung Kerinci beberapa waktu lalu mengakibatkan keretakan pada bibir kawah gunung tertinggi di Sumatera tersebut sepanjang tiga sampai empat ...

Media files:
IMG-20221226-WA0023_copy_1024x870.jpg (image/jpeg)
Bulan dana PMI Batang himpun Rp1,46 miliar
Dec 26th 2022, 12:54

Palang Merah Indonesia Kabupaten Batang, Jawa Tengah, pada kegiatan bulan dana PMI 2022 menghimpun sumbangan sebesar Rp1,46 miliar atau naik 17,75 persen dibanding tahun sebelumnya Rp1,24 miliar. Ketua Palang Merah Indonesia ...

Media files:
bulan-dana-PMI-Btg.jpg (image/jpeg)
Stok batu bara cukup untuk penuhi kebutuhan listrik jelang tahun baru
Dec 26th 2022, 12:54

PT PLN (Persero) optimistis mampu menjaga keandalan listrik para pelanggannya menjelang perayaan Tahun Baru 2023 lantaran stok batu bara untuk pembangkit energi primer telah lebih dari 20 hari operasi. "Kami telah cek ...

BNPB: 80 persen dari 844 korban bencana di 2022 merupakan korban gempa
Dec 26th 2022, 12:53

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat 80 persen dari 844 jiwa meninggal akibat bencana di Indonesia pada tahun 2022, merupakan korban gempa bumi. Pelaksana tugas Kepala Pusat Data dan Informasi Kebencanaan BNPB ...

Media files:
Screenshot-129.png (image/jpeg)
Pemprov Aceh kuatkan warga untuk bangun budaya sadar bencana
Dec 26th 2022, 12:51

ANTARA - Setiap tahun, pemakaman massal korban tsunami Aceh yang terletak di Desa Siron, selalu ramai dikunjungi warga dari berbagai daerah. Doa-doa dan lantunan ayat suci Al Quran berkumandang bagi ribuan korban tsunami yang ...

Prabowo Subianto gelar pertemuan tertutup dengan belasan kiai Jatim
Dec 26th 2022, 12:49

Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Prabowo Subianto, menggelar pertemuan tertutup dengan sejumlah ulama dan kiai asal Jawa Timur di Kota Surabaya, Senin. Sekretaris Jenderal DPP ...

Media files:
IMG-20221226-WA0008_copy_1024x682.jpg (image/jpeg)
Blibli catat pertumbuhan berkat sinergi ekosistem dan omnichannel
Dec 26th 2022, 12:46

PT Global Digital Niaga Tbk (Blibli) melaporkan kinerja sepanjang tahun 2022 yang bertumbuh berkat sinergi ekosistem digital serta pengembangan strategi omnichannel. Dalam siaran pers pada Senin, lokapasar berlogo biru itu ...

Isi libur sekolah, Pemkot Tangerang apresiasi gelaran liga pelajar SMP
Dec 26th 2022, 12:45

ANTARA - Untuk mengisi libur sekolah kali ini Pemerintah Kota Tangerang bersama Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) Kota Tangerang menggelar Liga Sepakbola Pelajar tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP), di Stadion ...

Liga Inggris: Brentford vs Tottenham Hotspur
Dec 26th 2022, 12:44

Pemain Tottenham Hotspur Ivan Perisic berebut bola dengan pemain Brentford Mads Roerslev saat pertandingan Liga Inggris di Brentford Community Stadium, London, Inggris (26/12/2022). ANTARA ...

Mobil-mobil baru yang hadir di Indonesia selama 2022
Dec 26th 2022, 12:42

Produsen otomotif mewarnai tahun 2022 dengan meluncurkan berbagai model kendaraan terbaru untuk memberikan ragam pilihan kepada konsumen mereka di Indonesia. Tahun 2022 dinilai sebagai tahun yang gemilang untuk meluncurkan ...

Media files:
Foto-5.jpeg (image/jpeg)
BPOM: Pangan impor ilegal didatangkan pelaku dari enam negara
Dec 26th 2022, 12:41

Kepala Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) RI Penny K Lukito mengemukakan produk pangan impor ilegal di Indonesia di tengah libur Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 didatangkan pelaku dari Malaysia, China, Singapura, India, ...

Media files:
capture-2022-12-26-18-54-35_2.jpg (image/jpeg)
Silmy Karim terpilih sebagai Dirjen Imigrasi Kemenkumham
Dec 26th 2022, 12:37

Direktur Utama (Dirut) PT Krakatau Steel Silmy Karim membenarkan bahwasanya sudah terpilih sebagai Direktur Jenderal (Dirjen) Imigrasi Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI. "Iya Keppres sudah terbit. ...

Media files:
Picsart_22-06-30_22-48-50-187.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

New Surprise Gift Available 🆓

Claim Our New Credit Card Holder for FREE ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ...