25 November 2022

Your 12 hourly digest for Berita Terkini - ANTARA News

Berita Terkini - ANTARA News
Berita Terkini dan Terpercaya Indonesia 
Gubernur Syamsuar minta Pemerintah bangun RS pusat di Riau
Nov 25th 2022, 13:05

Gubernur Riau Syamsuar meminta Pemerintah membangun Rumah Sakit (RS) Pusat di daerahnya guna memenuhi kebutuhan pasien mendapatkan pelayanan prima, tenaga medis yang ramah, peralatan rumah sakit modern dan canggih serta bidang ...

Media files:
Gubernur-2511-2022_1.jpg (image/jpeg)
Paguyuban istri personel BIN ikut bantu korban gempa Cianjur
Nov 25th 2022, 13:05

Para istri personel Badan Intelijen Negara (BIN) yang tergabung dalam Paguyuban Istri Divia Cita (IDC) 83 ikut serta membantu korban gempa bumi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. "Aksi kemanusiaan yang digelar BIN di ...

Media files:
IMG-20221125-WA0017_2.jpg (image/jpeg)
Wamen BUMN berencana siapkan 10 bus listrik layani pengunjung TMII
Nov 25th 2022, 13:03

Wakil Menteri BUMN II Kartika Wirjoatmodjo berencana untuk menyiapkan 10 bus listrik yang digunakan pada KTT G20 untuk melayani pengunjung Taman Mini Indonesia Indah (TMII). "Kemungkinan kami akan taruh 10 bus listrik di ...

Penyaluran program KUR hingga perayaan Hari Guru Nasional
Nov 25th 2022, 13:00

ANTARA -Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian RI mendorong secara agresif percepatan penyaluran program Kredit Usaha Rakyat (KUR) senilai Rp373 triliun. Keluarga korban gempa bumi Cianjur membawa pulang ...

Media files:
KINUS-29.jpg (image/jpeg)
Ketum KNPI sayangkan sikap oknum pimpinan OKP atas pernyataan Bahlil
Nov 25th 2022, 12:58

Ketua Umum DPP Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Haris Pertama menyayangkan sikap oknum yang mengatasnamakan pimpinan OKP terhadap pernyataan Ketua Dewan Pembina Badan Pengurus Pusat HIPMI Bahlil Lahadalia mengenai ...

Media files:
AKBAR-2.jpg (image/jpeg)
Dinkes: Dua sisa kasus gagal ginjal akut di Aceh telah sembuh
Nov 25th 2022, 12:56

Dinas Kesehatan Aceh menyebutkan dua pasien gangguan ginjal akut progresif atipikal (Acute Kindey Injury/AKI) yang tersisa di Aceh telah dinyatakan sembuh, dan belum ada penambahan kasus baru sejak awal November ...

BEI beri literasi pasar modal kepada 5.000 tenaga kesehatan di Jabar
Nov 25th 2022, 12:56

PT Bursa Efek Indonesia (BEI) didukung Otoritas Jasa Keuangan (OJK) bersama PT BJB Sekuritas Jawa Barat secara simbolis melakukan penandatanganan Pencanangan Literasi dan Inklusi Pasar Modal kepada 5.000 tenaga kesehatan di ...

Media files:
Screenshot_20221125_194814.jpg (image/jpeg)
BRIN: Bangunan tahan gempa perlu dibangun untuk mitigasi gempa
Nov 25th 2022, 12:56

Pakar tsunami Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Widjo Kongko mengatakan bangunan tahan gempa seharusnya dibangun di daerah rawan gempa untuk mitigasi gempa dalam meminimalkan risiko korban jiwa dan kerusakan. "Di ...

BI: Aliran modal asing masuk dalam sepekan ini capai Rp11,71 triliun
Nov 25th 2022, 12:55

Bank Indonesia (BI) mencatat terdapat aliran modal asing masuk bersih senilai Rp11,71 triliun selama periode 21-24 November dari pasar keuangan RI. Direktur Eksekutif Kepala Departemen Komunikasi BI Erwin Haryono dalam ...

Media files:
BIa.jpg (image/jpeg)
Kadin BIMP-EAGA Komite rekomendasikan TBI Entikong berfungsi maksimal
Nov 25th 2022, 12:55

ANTARA - Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) BIMP-EAGA Komite, merekomendasikan Terminal Barang Internasional (TBI) Entikong, yang berada di Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, berfungsi maksimal. Selain sebagai akses ...

KBRI Beijing luncurkan aplikasi belanja produk Indonesia di China
Nov 25th 2022, 12:54

Kedutaan Besar RI di Beijing meluncurkan aplikasi belanja daring produk-produk unggulan Indonesia yang dipasarkan di China dengan nama KOMODODO. "Kami kembali berinovasi dengan mengembangkan platform berbasis IOS dan ...

Media files:
KBRI-Beijing-Display-Atdag.jpg (image/jpeg)
Piala Dunia 2022 : Iran libas Wales 2-0 di penghujung laga
Nov 25th 2022, 12:52

Soccer Football - FIFA World Cup Qatar 2022 - Group B - Wales v Iran - Ahmad Bin Ali Stadium, Al Rayyan, Qatar - November 25, 2022 Iran's Roozbeh Cheshmi scores their first goal REUTERS/Marko Djurica

Jenazah rombongan TK Al-Azhar teridentifikasi dari foto terakhir
Nov 25th 2022, 12:49

Tim Disaster Victim Identification (DVI) dapat mengidentifikasi jenazah rombongan mobil dari TK Al-Azhar Cianjur yang menjadi korban jiwa bencana gempa Cianjur, Jawa Barat, melalui foto terakhir. Anggota tim DVI Mabes Polri ...

Media files:
IMG-20221125-WA0064.jpg (image/jpeg)
Buka Munas XI KAHMI di Palu, ini pesan Wapres Ma'ruf Amin
Nov 25th 2022, 12:48

ANTARA - Wakil Presiden Republik Indonesia Ma'ruf Amin, Jumat (25/11), membuka Musyawarah Nasional  XI Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) di Kota Palu. Dia meminta agar KAHMI menjadi pelopor dalam kerukunan ...

Pengamat: Surpres calon panglima bisa dikirim tanpa tunggu Ketua DPR
Nov 25th 2022, 12:47

Pengamat militer Anton Aliabbas berpendapat pengiriman surat presiden (surpres) tentang calon Panglima TNI bisa dilakukan kapan saja tanpa harus menunggu terlebih dahulu Ketua DPR RI Puan Maharani. "Sebenarnya pengajuan ...

Media files:
IMG_20191004_142513.jpg (image/jpeg)
Disparbud Jabar gelar Riksa Budaya dan Kongres Bahasa Cirebon
Nov 25th 2022, 12:41

Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Provinsi Jawa Barat menggelar acara Riksa Budaya wilayah Cirebon, Indramayu, dan Majalengka serta Kongres Bahasa Cirebon dalam rangka melestarikan nilai-nilai kearifan ...

Media files:
IMG_20221125_191633.jpg (image/jpeg)
Feminist dorong terciptanya ruang kerja bebas kekerasan seksual
Nov 25th 2022, 12:41

Organisasi feminis berbasis di Jabodetabek, Jakarta Feminist, mendorong pelaku usaha untuk menciptakan ruang kerja yang aman dan bebas dari kekerasan seksual. Hal itu penting karena menurut survei Never Okay Project (NOP) dan ...

Disparekraf DKI Jakarta promosikan Pulau Seribu di Sail Tidore Expo
Nov 25th 2022, 12:40

Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Disparekraf) Provinsi DKI Jakarta, mempromosikan destinasi wisata Bahari Kepulauan Seribu, pada ajang Sail Tidore Expo 2022 yang diselenggarakan di kawasan Pantai Wisata Tugulufa, Tidore ...

Wagub NTB mundur dari NasDem tak pengaruhi suara partai dan Anies
Nov 25th 2022, 12:37

Ketua DPW Partai NasDem Nusa Tenggara Barat yang baru, Willy Aditya, menegaskan, mundurnya Wakil Gubenur NTB, Hj Sitti Rohmi Djalilah, sebagai ketua DPW Partai NasDem tidak akan berpengaruh terhadap suara partai dan ...

Media files:
IMG-20221125-WA0264_copy_1024x738.jpg (image/jpeg)
PSIS takluk 1-2 di laga uji tanding kontra PSIM
Nov 25th 2022, 12:33

PSIS Semarang takluk dari tim kontestan Liga 2, PSIM Yogyakarta pada laga uji tanding yang berlangsung di Stadion Moch Soebroto, Magelang, Jumat, dengan skor akhir 1-2 Dikutip dari laman resmi klub, Jumat, PSIS menurunkan ...

Media files:
psis-vs-psim.jpeg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Your Fave Underwear on Sale Now! 😍

Hurry Before Your Size is Gone! 👉🏼 ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏ ...