29 Oktober 2022

Your 8 hourly digest for Ekonomi - ANTARA News

Ekonomi - ANTARA News
Berita Terkini dan Terpercaya Indonesia 
Ketua OJK berharap seluruh industri jasa keuangan berkantor di IKN
Oct 29th 2022, 08:55

Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Mahendra Siregar berharap seluruh industri jasa keuangan dapat berkantor di Nusantara (IKN) sejak hari pertama kota di Kalimantan Timur itu jadi dan ditetapkan sebagai Ibu ...

Media files:
Screen-Shot-2022-10-29-at-15.27.jpg (image/jpeg)
Gapki: IPOC 2022 strategis untuk analisa pasar minyak nabati global
Oct 29th 2022, 08:29

Ketua Umum Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki) Joko Supriyono mengatakan, konferensi minyak sawit Indonesian Palm Oil Conference (IPOC) 2022 strategis untuk menganalisis kondisi pasar minyak nabati global tahun ...

Investasi transportasi China naik 6,3 persen pada 3Q pertama 2022
Oct 29th 2022, 08:23

Kementerian Transportasi China pada Jumat (28/10) mempublikasikan data yang menunjukkan sektor transportasi China terus mengalami pertumbuhan yang stabil dalam nilai investasi aset tetap (fixed-asset investment) selama tiga ...

Media files:
CjkinzN007034_20221029_CBMFN0A001.jpg (image/jpeg)
Kemenhub kerja sama dengan perusahaan pelayaran tingkatkan mutu SDM
Oct 29th 2022, 08:21

Kementerian Perhubungan cq. Balai Besar Pendidikan Penyegaran dan Peningkatan Ilmu Pelayaran (BP3IP) Jakarta, menjalin kerja sama dengan sejumlah perusahaan pelayaran dalam dan luar negeri untuk meningkatkan sumber daya manusia ...

Media files:
AHMAD4.jpg (image/jpeg)
Ekonom: Presidensi G20 RI harus cari solusi mitigasi krisis pangan
Oct 29th 2022, 08:12

Direktur Center of Economic and Law Studies (CELIOS) Bhima Yudhistira menyatakan Presidensi G20 Indonesia harus mencari solusi dan mengeluarkan kebijakan untuk memitigasi krisis pangan yang berpotensi terjadi tahun ...

Media files:
IMG_20220627_211151_1.jpg (image/jpeg)
KB Bukopin terapkan solusi SAP Ariba Discovery tingkatkan efisiensi
Oct 29th 2022, 07:59

Bank KB Bukopin menerapkan solusi SAP Ariba Discovery untuk menjalankan sistem e-procurementnya dari sistem tradisional menjadi sistem digital guna meningkatkan efisiensi dalam usaha perbankan tersebut. Head of Asset ...

Media files:
Screenshot_20221026_183611.jpg (image/jpeg)
Pemkot Denpasar hapus sanksi pajak agar usaha rakyat bangkit saat G20
Oct 29th 2022, 07:54

Pemerintah Kota Denpasar, Bali, memberikan kebijakan penghapusan sanksi administratif bunga atau denda sejumlah pajak terutang bagi para pelaku usaha dan masyarakat untuk mendukung geliat ekonomi jelang pelaksanaan KTT/Presidensi ...

Media files:
Denda-pajak-Denpasar.jpg (image/jpeg)
Kinerja positif KTB Fuso di tengah transisi Euro 4
Oct 29th 2022, 07:54

PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) menyatakan bahwa penjualan mereka tahun ini naik sekira 22 persen di tengah upaya transisi dari mesin berstandar emisi Euro 2 menjadi Euro 4. Baca juga: KTB bidik realisasi 4.500 unit ...

KPLP kerahkan dua kapal patroli evakuasi tanker Djibouti yang kandas
Oct 29th 2022, 07:45

Kesatuan Penjagaan Laut dan Pantai (KPLP), Kementerian Perhubungan, mengerahkan dua kapal patroli untuk mengevakuasi Kapal Tanker MT Young Yong berbendera Djibouti yang kandas di Selat Singapura dekat Pulau Takong Kecil, Kota ...

Media files:
KPLP2.jpg (image/jpeg)
Kementerian PUPR dukung pengembangan sorgum di Lombok Tengah
Oct 29th 2022, 07:23

Kementerian PUPR Republik Indonesia mendukung pengembangan tanaman sorgum di wilayah Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat dalam rangka menjamin ketahanan pangan nasional. "Lahan untuk pengembangan sorgum ini milik ...

Media files:
IMG_20221029_141023.jpg (image/jpeg)
Indonesia dukung dekarbonisasi bahan bakar rendah untuk pelayaran
Oct 29th 2022, 07:19

Pemerintah Indonesia berupaya dan telah melakukan serta mendukung dekarbonisasi pelabuhan dan bahan bakar rendah karbon untuk pelayaran mulai 2036 dengan campuran e-amonia, hidrogen, dan biofuel. "Kementerian Perhubungan ...

Media files:
ARIF2.jpg (image/jpeg)
Bank sentral Rusia: PDB akan turun 3 hingga 3,5 persen pada 2022
Oct 29th 2022, 05:46

Produk domestik bruto (PDB) Rusia akan turun 3-3,5 persen pada 2022, menurut perkiraan bank sentral negara itu yang disampaikan melalui pernyataan pada Jumat (28/10). PDB akan turun 1-4 persen pada 2023, tetapi ekonomi Rusia ...

Media files:
CjkinzN007014_20221029_CBMFN0A001.jpg (image/jpeg)
Perdagangan internasional China naik 10 persen pada September 2022
Oct 29th 2022, 05:42

Administrasi Devisa Negara China pada Jumat (28/10) mengemukakan perdagangan barang dan jasa internasional China mencapai 4,2833 triliun yuan pada September 2022, naik 10 persen secara tahunan (year on year/yoy). Dari total ...

Media files:
CjkinzN007015_20221029_CBMFN0A001.jpg (image/jpeg)
Segera IPO, OneMed agresif jajaki kemitraan dengan pemain global
Oct 29th 2022, 04:44

PT Jayamas Medica Industri Tbk (OneMed) yang baru saja menyelesaikan periode penawaran awal atau bookbuilding sebagai salah satu tahapan dalam penawaran umum perdana saham atau IPO, terus agresif menjajaki kemitraan strategis dan ...

Media files:
IMG-20221029-WA0009.jpg (image/jpeg)
Hasnur Internasional raih laba Rp78,5 miliar pada kuartal III-2022
Oct 29th 2022, 03:32

Emiten penyedia logistik dan transportasi laut PT Hasnur Internasional Shipping Tbk (HAIS) meraih laba bersih Rp78,5 miliar pada kuartal III-2022, naik 171,3 persen dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya Rp28,92 ...

Media files:
Screenshot_20221029_101929_1.jpg (image/jpeg)
BRI dan Kepolisian sigap gagalkan aksi penipuan social engineering
Oct 29th 2022, 03:17

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk dan Kepolisian dengan sigap berhasil menggagalkan aksi penipuan berkedok rekayasa sosial atau social engineering yang nyaris menguras tabungan nasabah BRI bernama Rizka Bella Tri ...

Media files:
IMG-20220610-WA0107.jpg (image/jpeg)
Pandawa 87 rilis armada baru berbasis Hino RM280
Oct 29th 2022, 02:40

Faktor pelayanan dan kenyamanan menjadi alasan utama pengguna angkutan umum dalam memilih armada untuk mengantarnya ke berbagai tujuan di dalam negeri, demikian juga dengan angkutan bus yang belakangan makin populer. Menyikapi ...

Honda perkenalkan HondaJet Elite II dengan fitur-fitur baru
Oct 29th 2022, 02:23

Perusahaan otomotif Jepang Honda Motor Co. memperkenalkan dan akan meluncurkan model baru dari pesawat bisnis kecilnya yang populer, HondaJet Elite II, dengan ragam fitur baru termasuk jangkauan penerbangan yang lebih panjang dan ...

Pertamina jaga bisnis hulu migas melalui temuan sumur eksplorasi
Oct 29th 2022, 02:16

001 di onshore Jawa Timur. Dalam melakukan kegiatan eksplorasi, PHE menerapkan beberapa teknologi terkini, antara lain 2D seismic broadband dengan panjang lintasan lebih dari 30.000 km yang merupakan survei seismik offshore ...

Media files:
PHE-sumur-eksplorasi-Aceh_1.jpg (image/jpeg)
10 besar Miss Grand International 2022 ditunjuk jadi duta parekraf RI
Oct 29th 2022, 01:33

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menunjuk 10 besar Miss Grand International 2022 sebagai Grand Ambassador Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (parekraf) Indonesia. "Saya menunjuk anda semua sebagai Grand ...

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

20% OFF All Straps

Early Black Friday Continues… ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ...