28 Maret 2022

Your 12 hourly digest for Berita Terkini - ANTARA News

Berita Terkini - ANTARA News
Berita Terkini dan Terpercaya Indonesia 
Untuk hindari bencana, seluruh warga sipil Mariupol harus dievakuasi
Mar 28th 2022, 12:54

Wali Kota Mariupol mengatakan pada Senin semua warga sipil harus dievakuasi dari kota Ukraina yang terkepung untuk memungkinkan mereka mengelak dari bencana kemanusiaan. Wali Kota Vadym Boichenko mengatakan 160.000 warga sipil ...

Seorang WBP kasus terorisme dibebaskan dari Lapas Perempuan Malang
Mar 28th 2022, 12:53

Seorang warga binaan pemasyarakatan (WBP) kasus terorisme berinisial A dibebaskan murni dari Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Perempuan Kelas IIA Malang, Jawa Timur, setelah menjalani hukuman selama 5,5 tahun. Plt. Kepala Kantor ...

Gunung Merapi dua kali luncurkan awan panas guguran sejauh 2,5 km
Mar 28th 2022, 12:50

Gunung Merapi di perbatasan Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Tengah meluncurkan dua kali awan panas guguran dengan jarak luncur maksimum 2,5 kilometer ke arah barat daya pada Senin. Kepala Balai Penyelidikan dan ...

Media files:
IMG_20220328_192039_1.jpg (image/jpeg)
Per 28 Maret, Dirjen Pajak sebut sebanyak 9,47 juta SPT dilaporkan
Mar 28th 2022, 12:50

Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan Suryo Utomo menyebutkan sebanyak 9,47 juta surat pemberitahuan (SPT) tahunan pajak penghasilan (PPh) telah dilaporkan sampai 28 Maret 2022 pukul 16.00 WIB. "Dan, memang ...

Polisi selidiki kasus jambret bersenjata api di Jakbar
Mar 28th 2022, 12:45

Polres Metro Jakarta Barat menyelidiki kasus jambret bersenjata api di Kebon Jeruk dengan korban anak-anak yang sedang memegang telepon genggam. Penyelidikan dilakukan usai aksi kejahatan itu terekam kamera CCTV dan viral ...

Media files:
1646412008236_copy_800x516.jpeg (image/jpeg)
Wayang kulit mini jadi tanda mata untuk delegasi G20 di Solo
Mar 28th 2022, 12:45

ANTARA - Wayang kulit menjadi salah satu suvenir yang dipilih untuk menyambut tamu delegasi G20 di Solo. Wayang kulit dalam bentuk mini ini disiapkan Sanggar wayang Gogon untuk menjadi oleh-oleh tamu negara di acara ...

Polri alokasikan 98 persen anggaran belanja untuk barang dalam negeri
Mar 28th 2022, 12:39

Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) mendukung kebijakan pemerintah untuk melindungi produk dalam negeri dengan mengalokasikan anggaran belanja 98 persen untuk produk lokal. Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. ...

Panitia sebut kapasitas penonton Formula E Jakarta belum final
Mar 28th 2022, 12:39

Panitia penyelenggara Formula E Jakarta atau Jakarta E-Prix menyebut kapasitas jumlah penonton ajang balap mobil listrik yang diperkirakan mencapai 10 ribu orang itu masih belum final karena memperhatikan daya tampung Ancol, ...

Media files:
IMG_20220328_191153.jpg (image/jpeg)
Ketua MPR ajak investor Cina bangun jalan tol Mengwi-Gilimanuk
Mar 28th 2022, 12:39

Ketua MPR Bambang Soesatyo mengajak para investor asal Cina untuk membantu pembangunan jalan tol Mengwi-Gilimanuk. "Kehadiran jalan tol Mengwi-Gilimanuk sangat strategis dan menjanjikan bagi investor, karena ...

Media files:
IMG-20220328-WA0031_2.jpg (image/jpeg)
Polda Sulbar menangkap 23 pelaku penyalahgunaan narkoba
Mar 28th 2022, 12:38

Polda Sulawesi Barat (Sulbar) menangkap 23 orang yang diduga sebagai pelaku penyalahgunaan narkoba selama sembilan hari pelaksanaan Operasi Antik Marano 2022. Wakil Direktur Reserse Narkoba Polda Sulbar AKBP Alberth H Ully ...

Media files:
IMG_20220328_185333.jpg (image/jpeg)
Kaltara mendapat kuota 20 KK untuk program transmigrasi
Mar 28th 2022, 12:38

Kepala Bidang Transmigrasi pada Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kalimantan Utara, Denny Prayudi mengatakan Kaltara mendapatkan kuota 20 kepala keluarga (KK) untuk program transmigrasi. "Kuota yang ...

Media files:
Screenshot_2022-03-28-19-06-02-02.jpg (image/jpeg)
Sri Mulyani sebut 29.260 WP ikut program pengungkapan sukarela
Mar 28th 2022, 12:35

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyebutkan sebanyak 29.260 wajib pajak (WP) mengikuti Program Pengungkapan Sukarela (PPS) sampai 28 Maret 2022 dengan surat keterangan yang diterbitkan sebanyak 33.306. "Progress ...

Media files:
IMG_20220328_174703_2.jpg (image/jpeg)
Pengembang aset karbon berkomitmen bangun marketplace di Indonesia
Mar 28th 2022, 12:34

Pengembang aset karbon asal Indonesia, CarbonX berkomitmen membangun marketplace karbon dengan melakukan kerja sama dengan bursa karbon digital pertama di dunia, AirCarbon Exchange (ACX). Direktur CarbonX Dessi ...

Media files:
44.jpg (image/jpeg)
Asupan nutrisi seimbang cegah hiperkolesterolemia saat puasa
Mar 28th 2022, 12:33

Dokter spesialis gizi klinis dari Rumah Sakit Siloam Kebon Jeruk dr Sheena R Angelia M Gizi SpGK mengtakan asupan nutrisi yang berkualitas dan seimbang dapat mencegah tingginya kadar kolestrol dalam tubuh atau hiperkolesterolemia ...

Media files:
Foto-7-2.jpg (image/jpeg)
Sempat terhenti, DKI kembali gelar pertunjukan wayang di Museum Wayang
Mar 28th 2022, 12:32

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta kembali menggelar pertunjukan wayang di Museum Wayang di Jalan Pintu Besar Utara Nomor 27, Pinangsia, Kecamatan Tamansari, Jakarta Barat. Kepala Dinas Kebudayaan DKI Jakarta, Iwan Henry ...

Media files:
Museum-Wayang.jpg (image/jpeg)
Sudah 20 provinsi dukung NTB-NTT maju jadi tuan rumah PON 2028
Mar 28th 2022, 12:30

Ketua KONI Nusa Tenggara Barat Mori Hanafi mengaku bahwa NTB dan Tenggara Timur sudah mendapatkan surat dukungan dari 20 provinsi untuk maju bersama sebagai tuan rumah Pekan Olahraga Nasional (PON) 2028. "Ada 20 provinsi ...

Satgas pemulihan ekonomi targetkan pertumbuhan hingga 5,5 persen
Mar 28th 2022, 12:30

ANTARA - Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung membentuk satuan tugas (Satgas) untuk mempercepat pemulihan ekonomi setelah pandemi COVID-19. Satgas yang terdiri dari 11 kelompok kerja (Pokja) tersebut diproyeksi mampu menggenjot ...

Ketua DPD RI: Sabam Sirait literatur demokrasi HAM kebinekaan
Mar 28th 2022, 12:30

Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti menyebutkan sosok Sabam Sirait sebagai literatur demokrasi, hak asasi manusia (HAM), kebinekaan, dan keadilan yang patut dipelajari dan diteladani.   "Di sini kita hadir ...

Media files:
IMG-20220328-WA0007_1.jpg (image/jpeg)
Ladang angin lepas pantai raksasa di China hasilkan daya 1 miliar kWh
Mar 28th 2022, 12:27

Sebuah ladang angin lepas pantai di daerah pesisir Shapa, Provinsi Guangdong, China selatan, telah menghasilkan 1 miliar kilowatt-jam (kWh) listrik per 25 Maret tahun ini, menurut laporan Science and Technology Daily pada Senin ...

Media files:
CjkinzN007066_20220328_CBMFN0A001.jpg (image/jpeg)
Hoaks! Video detik-detik pesawat China Eastern Airlines jatuh
Mar 28th 2022, 12:26

Tragedi pesawat China Eastern Airlines yang jatuh di pegunungan Guangxi pada 21 Maret 2022 masih menjadi pembahasan industri penerbangan dunia. Sejumlah pandangan, bukti-bukti, bahkan dorongan terkait investigasi terhadap ...

Media files:
depor.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Upaya login baru ke Instagram dari Chrome di Windows

    Kami Menemukan Upaya Login Baru, bejagan.garage   Kami melihat login dari perangkat yang biasanya tidak Anda gunakan.       Windows · Ch...