27 Maret 2022

Your 12 hourly digest for Berita Terkini - ANTARA News

Berita Terkini - ANTARA News
Berita Terkini dan Terpercaya Indonesia 
Wisata selam Maluku mulai menggeliat
Mar 27th 2022, 12:53

Seorang wisatawan menyelam di lokasi diving Koila di Negeri Morella Kabupaten Maluku Tengah, Provinsi Maluku, Minggu (27/3/2022). Pulau Ambon mempunyai daya tarik wisata bawah laut karena terdapat 40 titik selam dengan ...

Mengenal Paxlovid, obat untuk kurangi risiko akibat COVID
Mar 27th 2022, 12:48

Associate Profesor dari departemen kimia di Universiti Putra Malaysia Bimo Tejo, PhD mengatakan bahwa obat Paxlovid efektif untuk semua varian mutasi COVID-19. Menurutnya, hal itu karena sasarannya adalah enzim protease, virus ...

Media files:
obat.jpg (image/jpeg)
Listyo Sigit: Polri terus mengembangkan layanan berbasis digital
Mar 27th 2022, 12:38

Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo menegaskan institusinya akan terus mengembangkan layanan berbasis digital. "Ke depan kita akan terus mengembangkan pelayanan berbasis digital untuk kemudahan masyarakat," ...

Media files:
Kapolri.jpg (image/jpeg)
Binda Sumut genjot vaksinasi COVID-19 dukung syarat mudik Lebaran 2022
Mar 27th 2022, 12:38

Badan Intelijen Negara Daerah ((Binda) Sumatera Utara (Sumut) terus menggenjot pemberian vaksin COVID-19 kepada masyarakat dalam rangka mendukung kebijakan vaksinasi dosis ketiga sebagai syarat untuk mudik Lebaran ...

Media files:
IMG-20220327-WA0008_copy_800x451.jpg (image/jpeg)
Sandiaga: Kesuksesan vaksinasi kunci menuju tatanan ekonomi baru
Mar 27th 2022, 12:32

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengatakan kesuksesan penyelenggaraan vaksinasi menjadi kunci untuk menuju tatanan ekonomi baru. "Program vaksinasi dan pengendalian COVID-19 di Indonesia telah diakui ...

Gubernur Jatim minta komitmen distributor salurkan minyak goreng
Mar 27th 2022, 12:27

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa meminta komitmen seluruh distributor di wilayah setempat untuk menyalurkan minyak goreng agar dapat memenuhi permintaan pasar yang masih tinggi. "Saya meminta kepada ...

Media files:
273-gub-minyak.jpeg (image/jpeg)
"Banteng Ride & Night Run" siap jelajahi lima DSP Indonesia
Mar 27th 2022, 12:26

Wakil Ketua Panitia HUT PDI Perjuangan (PDIP) ke-49 Pulung Agustanto mengatakan program Banteng Ride & Night Run 2022 siap menjelajahi lima lima Destinasi Super Prioritas (DSP) di Indonesia. "Setelah sukses di ...

Media files:
PDI-PERJUANGAN.jpg (image/jpeg)
Wali Kota berharap IPNU-IPPNU jadi agen perubahan di Surabaya
Mar 27th 2022, 12:24

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi berharap pemuda dan pemudi yang tergabung dalam Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) menjadi agen perubahan di Kota Pahlawan itu. "Para ...

Media files:
eri-dan-IPNU-IPPNU.jpg (image/jpeg)
PTM 100 persen di Kota Surabaya wajib dapat izin orang tua
Mar 27th 2022, 12:17

Pemerintah Kota Surabaya, Jawa Timur menyatakan pelaksanaan pembelajaran tatap muka (PTM) 100 persen untuk jenjang PAUD, TK, SD dan SMP yang dimulai pada Senin (28/3) 2022 wajib mendapatkan persetujuan orang ...

Media files:
Eri-saat-meninjau-PTM-di-SD.jpg (image/jpeg)
Wagub DKI Jakarta minta kenyamanan transjakarta ditingkatkan
Mar 27th 2022, 12:17

ANTARA - Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria mengatakan di usia yang kedelapan tahun PT. Transjakarta harus terus menghadirkan inovasi dalam banyak aspek agar terus berkembang dan lebih baik ke depannya. Salah satu ...

BUMN dorong pemanfaatan KUR pengembangan wisata Batang
Mar 27th 2022, 12:14

ANTARA -Badan Usaha Milik Negara (BUMN) di sektor perbankan mendorong pengembangan pariwisata lokal di Batang, Jawa Tengah, melalui penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR). Pemanfaatan KUR untuk pengelolaan tempat wisata bertujuan ...

Dinkes Temanggung fokus vaksinasi penguat hingga Lebaran 2022
Mar 27th 2022, 12:14

Dinas Kesehatan Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, menjelang bulan Ramadhan hingga Lebaran 2022/Idul Fitri 1443 H bakal fokus melakukan vaksinasi COVID-19 penguat atau dosis ketiga. "Mulai pekan depan hingga Lebaran nanti ...

Media files:
vaksin-tmg.jpg (image/jpeg)
Palestina inginkan kebebasan beribadah di Al Quds secara utuh
Mar 27th 2022, 12:09

Pemerintah Palestina menginginkan kebebasan beribadah di Al Quds secara utuh, tidak hanya untuk Muslim, tetapi juga untuk seluruh umat manusia. "Kami ingin Al Quds terbuka untuk seluruh umat manusia, untuk datang dan ...

Media files:
Screen-Shot-2022-03-27-at-16.08.41.png (image/jpeg)
Tradisi tangkap ikan sambut datangnya bulan ramadhan
Mar 27th 2022, 12:08

Sejumlah warga mengikuti tradisi "ngagubyag balong" atau menangkap ikan di Desa Utama, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Minggu (27/3/2022). Menangkap ikan di kolam bersama merupakan tradisi warga untuk merayakan ...

10.000 calon jamaah umrah dari Solo menunggu keberangkatan
Mar 27th 2022, 12:07

Sekitar 10.000 calon jamaah umrah dari Solo dan sekitarnya hingga saat ini masih menunggu keberangkatan menuju ke Arab Saudi.  "Jamaah yang terpending masih 10.000," kata Ketua Persaudaraan Pengusaha Travel ...

Media files:
perpuhi.jpg (image/jpeg)
CDC laporkan peningkatan pesat kasus flu di AS
Mar 27th 2022, 12:06

Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (Centers for Disease Control and Prevention/CDC) melaporkan peningkatan pesat kasus influenza di sebagian besar wilayah Amerika Serikat (AS) dengan tingkat tertinggi ada di wilayah ...

Media files:
CjkinzN007021_20220327_CBMFN0A001.jpg (image/jpeg)
Wilayah di Ukraina mungkin gelar referendum untuk bergabung ke Rusia
Mar 27th 2022, 12:01

Wilayah yang memisahkan dan menyatakan diri sebagai Republik Rakyat Luhansk di Ukraina timur kemungkinan akan segera menggelar referendum soal pilihan untuk bergabung dengan Rusia. Rencana pemungutan suara itu diungkapkan oleh ...

Media files:
reuters_luhansk.jpg (image/jpeg)
Per Minggu 157.840.758 warga Indonesia sudah divaksin COVID-19 lengkap
Mar 27th 2022, 11:57

Kementerian Kesehatan RI melaporkan sebanyak 157.840.758 warga Indonesia telah mendapatkan dosis vaksin COVID-19 lengkap hingga Minggu.  Siaran pers Kemenkes yang diterima ANTARA di Jakarta, Minggu, menyebutkan jumlah ...

Media files:
IMG_20220326_154105-1.jpg (image/jpeg)
Mengintip festival produk halal milenial di Gorontalo
Mar 27th 2022, 11:50

ANTARA - Bank Indonesia Gorontalo, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI), bersama Pemerintah Daerah Gorontalo menggelar Festival Produk Halal Millenial Tahun 2022 di Lapangan Ippot Tapa, Kabupaten Bone Bolango, ...

HNSI: Figur penjabat bupati Jepara diharapkan mengutamakan masyarakat
Mar 27th 2022, 11:50

Nelayan yang tergabung dalam Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) Kabupaten Jepara, Jawa Tengah berharap penjabat bupati Jepara yang ditunjuk adalah figur pemimpin yang mampu mengayomi dan mengutamakan kepentingan ...

Media files:
Jepara-pintu-gerbang.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

20% OFF All Straps

Early Black Friday Continues… ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ...