29 Januari 2022

Your 8 hourly digest for Ekonomi - ANTARA News

Ekonomi - ANTARA News
Berita Terkini dan Terpercaya Indonesia 
Wall Street didorong reli saham teknologi, Nasdaq melonjak 3,13 persen
Jan 29th 2022, 00:58

tolok ukur inflasi pilihan Federal Reserve - berada di 4,9 persen, sedikit lebih panas dari yang diperkirakan. The Fed memperjelas pada akhir pertemuan kebijakan moneternya pada Rabu (26/1/2022) bahwa mereka berniat untuk ...

Legislator minta OJK utamakan kepentingan nasabah dalam kasus unitlink
Jan 29th 2022, 00:54

Anggota Komisi XI DPR RI Vera Febyanthy meminta Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengutamakan kepentingan nasabah dalam persoalan produk unitlink yang dimiliki oleh perusahaan asuransi. Vera menyoroti peran OJK sebagai lembaga ...

Media files:
OJK.jpg (image/jpeg)
Emas jatuh 8,4 dolar, catat kinerja mingguan terburuk sejak November
Jan 29th 2022, 00:48

Emas berjangka memperpanjang penurunannya pada akhir perdagangan Jumat (Sabtu pagi WIB), setelah Federal Reserve minggu ini mengindikasikan bahwa mungkin akan menaikkan suku bunga segera pada Maret mendorong dolar ke level ...

Minyak naik ke puncak 7-tahun didorong risiko politik, krisis pasokan
Jan 29th 2022, 00:46

Harga minyak naik ke tingkat tertinggi lebih dari tujuh tahun pada akhir perdagangan Jumat (Sabtu pagi WIB), dan mencatat kenaikan mingguan keenam berturut-turut karena gejolak geopolitik memperburuk kekhawatiran atas gangguan ...

Media files:
Aramco_1.jpg (image/jpeg)
Dolar catat kenaikan mingguan terbesar 7-bulan saat Fed kian "hawkish"
Jan 29th 2022, 00:45

Dolar mengkonsolidasikan kenaikannya terhadap sekeranjang mata uang utama lainnya pada akhir perdagangan Jumat (Sabtu pagi WIB), dan membukukan kenaikan mingguan terbesar dalam tujuh bulan karena pelaku pasar memperkirakan ...

Saham Inggris dilanda ambil untung, indeks FTSE 100 jatuh 1,17 persen
Jan 28th 2022, 22:57

Saham-saham Inggris berakhir lebih rendah pada perdagangan Jumat waktu setempat (28/1/2022), menyusul aksi ambil untung dari kenaikan 3 hari berturut-turut dengan indeks acuan FTSE 100 di Bursa Efek London jatuh 1,17 persen atau ...

Media files:
london-stock-exchange.jpg (image/jpeg)
Saham Jerman ditutup di zona merah, indeks DAX 40 anjlok 1,32 persen
Jan 28th 2022, 22:38

Saham-saham Jerman ditutup di zona merah pada perdagangan Jumat waktu setempat (28/1/2022), berbalik melemah dari keuntungan tiga hari berturut-turut dengan indeks acuan DAX 40 di Bursa Efek Frankfurt anjlok 1,32 persen atau ...

Media files:
105.jpg (image/jpeg)
Saham Prancis hentikan kenaikan, indeks CAC 40 terpangkas 0,82 persen
Jan 28th 2022, 22:18

Saham-saham Prancis berakhir lebih rendah pada perdagangan Jumat waktu setempat (28/1/2022), menghentikan reli atau kenaikan selama tiga hari berturut-turut dengan indeks acuan CAC 40 di Bursa Efek Paris terpangkas 0,82 persen ...

KKP akan batasi kuota penangkapan ikan di perairan Indonesia
Jan 28th 2022, 18:32

ANTARA - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) akan menerapkan kuota untuk penangkapan ikan di seluruh wilayah Indonesia. Menteri KKP mengatakan, aturan ini bertujuan untuk menjaga produktivitas laut dan memerlukan ...

PLN NTB dukung usaha penggilingan padi melalui pertanian elektrik
Jan 28th 2022, 17:07

PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Nusa Tenggara Barat mendukung peningkatan produktivitas para pelaku usaha penggilingan padi melalui program pertanian elektrik untuk memenuhi kebutuhan listrik yang fleksibel. Manager PLN ...

Media files:
Usaha-penggilingan-padi.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Security Code

[User Information]Security code:5437 ,expires in 30 minutes.