02 Oktober 2021

Your 8 hourly digest for ANTARA News - Ekonomi

ANTARA News - Ekonomi
News And Service 
Pertamedika IHC hadirkan RS Khusus Otak - Jantung di Indonesia Timur
Oct 2nd 2021, 08:38

Pertamedika IHC sebagai Holding Rumah Sakit BUMN meningkatkan layanannya di Indonesia bagan Timur dengan menghadirkan Rumah Sakit Khusus Otak dan Jantung (RSKOJ) Pertamina Royal Biringkanaya di Makassar, Sulawesi ...

Media files:
WhatsApp-Image-2021-10-02-at-15.05.03.jpeg (image/jpeg, 0 MB)
Mendorong batik ramah lingkungan dan berdaya saing
Oct 2nd 2021, 08:34

Pemerintah terus memberikan dukungan kepada industri batik di Tanah Air untuk semakin berdaya saing global, salah satunya dengan mendorong pembuatan batik yang ramah lingkungan.

Media files:
20211002mendorong-batik-ramah-lingkungan.jpg (image/jpeg, 0 MB)
Mendag buka opsi Paviliun Indonesia jadi pusat perkenalkan karya UMKM
Oct 2nd 2021, 08:19

Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi membuka opsi untuk menjadikan Paviliun Indonesia di gelaran World Expo 2020 Dubai sebagai pusat dan wadah memperkenalkan produk karya UMKM di Dubai, UEA, setelah acara ini ...

Media files:
D1D60395-081D-4F46-92E7-717353FC7195_1.jpeg (image/jpeg, 0 MB)
Gibran komitmen benahi kampung batik di Solo
Oct 2nd 2021, 08:17

Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka berkomitmen akan membenahi kampung batik di Kota Solo baik Kauman maupun Laweyan untuk mendatangkan lebih banyak wisatawan. Pada kunjungannya ke Kampung Batik Kauman dalam rangka ...

Media files:
gibran-kampung-batik.jpg (image/jpeg, 0 MB)
Mengintip pembuatan kerajinan tangan untuk suvenir PON Papua
Oct 2nd 2021, 08:08

Perupa asal Sentani Kalep Leleran (33) menyelesaikan pembuatan kerajinan tangan khas Papua di Waena, Jayapura, Papua, Sabtu 2/10/2021). Perupa asli Papua dari YAC Art Work ikut memasok berbagai produk hasil kerajinan tangan untuk ...

Okupansi hotel di Kota Malang naik seiring penyesuaian aturan PPKM
Oct 2nd 2021, 08:01

Tingkat okupansi atau keterisian kamar hotel di wilayah Kota Malang, Jawa Timur, dilaporkan meningkat seiring dengan sejumlah penyesuaian atau pelonggaran aturan pada masa pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat ...

Media files:
344CE1B1-1328-4576-BCC2-3C9756A04D24.jpeg (image/jpeg, 0 MB)
Pos Indonesia gandeng Santripreneur Indonesia perluas jaringan kurir
Oct 2nd 2021, 07:46

PT Pos Indonesia (Persero) bekerja sama dengan Komunitas Santripreneur Indonesia memperluas jaringan bisnis kurir dan logistik sebagai langkah nyata membantu pemerintah membuka lapangan usaha dan mempercepat pemulihan ekonomi ...

Media files:
0_IMG-20211001-WA0045_1.jpg (image/jpeg, 0 MB)
Tingkatkan UMKM, Erick Thohir dorong pelatihan digital di Rumah BUMN
Oct 2nd 2021, 07:29

Menteri BUMN Erick Thohir melalui Staf Khusus Menteri BUMN Arya Sinulingga mendorong pelatihan digital di Rumah BUMN dalam rangka peningkatan penjualan UMKM. "Dengan adanya pelatihan digital marketing untuk UMKM di Rumah ...

Media files:
Screenshot_20211002-120800_Gallery_1.jpg (image/jpeg, 0 MB)
BRI dan BP Tapera sinergikan ekosistem pembiayan rumah murah
Oct 2nd 2021, 07:23

BRI dan BP Tapera bersinergi memperkuat ekosistem pembiayaan perumahan rumah murah agar masyarakat dapat membeli rumah murah yang layak huni di seluruh Indonesia. "BRI bersama BP Tapera menjalin kerjasama dalam hal ...

Media files:
31.jpg (image/jpeg, 0 MB)
Kementerian BUMN ajak ibu-ibu Tanah Abang bergabung ke Program Mekaar
Oct 2nd 2021, 07:22

Staf Khusus (stafsus) Menteri BUMN Arya Sinulingga mengajak ibu-ibu di Kecamatan Tanah Abang, Jakarta, bergabung dalam Program Membina Ekonomi Keluarga Sejahtera (Mekaar) PT Permodalan Nasional Madani (PMN) agar bisa ...

Media files:
Screenshot_2021-09-25-19-16-48-90.png (image/jpeg, 0 MB)
GM akan gunakan 100 persen energi terbarukan pada 2025
Oct 2nd 2021, 07:08

General Motor mengumumkan keinginan mereka untuk menggunakan 100 persen energi terbarukan pada 2025, lima tahun lebih cepat dari perkiraan dan 25 tahun lebih cepat dari target awal mereka yang ditetapkan pada 2016.   Chief ...

Media files:
logo-gm.jpg (image/jpeg, 0 MB)
Hari jadi ke-75 Bea Cukai, Menkeu Sri Mulyani beri apresiasi
Oct 2nd 2021, 06:47

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengapresiasi peran dan tugas penting Bea Cukai saat peringatan hari jadi ke-75 Bea Cukai, karena sudah bekerja di garis depan untuk melakukan pelayanan, menjaga perekonomian, dan melindungi ...

Media files:
WhatsApp-Image-2021-10-02-at-12.57.06-PM.jpeg (image/jpeg, 0 MB)
Sandiaga: Hari Batik tumbuhkan kecintaan dan rasa bangga pada budaya
Oct 2nd 2021, 06:36

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno mengatakan Hari Batik Nasional menumbuhkan kecintaan dan rasa bangga terhadap produk kebudayaan. "Penetapan Hari Batik Nasional merupakan usaha pemerintah ...

Media files:
34.jpg (image/jpeg, 0 MB)
Empat BUMN sektor pelabuhan resmi merger menjadi satu Pelindo
Oct 2nd 2021, 06:13

Merger Pelindo secara resmi telah terlaksana dengan ditandatanganinya Akta Penggabungan empat Badan Usaha Milik Negara (BUMN) layanan jasa pelabuhan, yaitu PT Pelabuhan Indonesia I, PT Pelabuhan Indonesia III, dan PT Pelabuhan ...

Media files:
WhatsApp-Image-2021-10-02-at-12.19.52_1.jpeg (image/jpeg, 0 MB)
RUU HPP: WP berpenghasilan Rp5 miliar ke atas kena pajak 35 persen
Oct 2nd 2021, 06:01

Rancangan Undang-Undang (RUU) Harmonisasi Peraturan Perpajakan (HPP) menyebutkan tarif Wajib Pajak (WP) Orang Pribadi (OP) berpenghasilan Rp5 miliar ke atas sebesar 35 persen. "Besarnya lapisan Penghasilan Kena Pajak ...

Media files:
isman.jpg (image/jpeg, 0 MB)
Hoax! Penggunaan Yuan Untuk Transaksi di Indonesia
Oct 2nd 2021, 05:52

Beredar unggahan di media sosial Facebook berisi tangkapan layar dari sebuah artikel tentang mata uang China sebagai alat transaksi Indonesia dengan China. Artikel berjudul: "Mulai Hari Ini, Transaksi RI-China Bisa ...

Media files:
uang.jpg (image/jpeg, 0 MB)
Kemenperin sebut 40 persen produksi batik gunakan zat warna alam
Oct 2nd 2021, 05:37

Plt Direktur Jenderal Industri Kecil Menengah dan Aneka (IKMA) Kementerian Perindustrian Reni Yanita menyampaikan bahwa 30 - 40 persen produksi batik saat ini menggunakan zat warna alam (ZWA) sehingga lebih ramah ...

Media files:
1.jpg (image/jpeg, 0 MB)
RUU Harmonisasi Peraturan Pajak tambah fungsi NIK menjadi NPWP
Oct 2nd 2021, 05:33

Rancangan Undang-Undang (RUU) Harmonisasi Peraturan Perpajakan (HPP) menambah fungsi Nomor Induk Kependudukan (NIK) menjadi Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) untuk Wajib Pajak (WP) Orang Pribadi (OP). Dengan ...

Media files:
NPWP301208-1.jpg (image/jpeg, 0 MB)
Mendag: RI berpeluang raih investasi lewat World Expo 2020 Dubai
Oct 2nd 2021, 04:48

Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi menyatakan Indonesia akan meraih peluang dalam mendapatkan investasi melalui partisipasi pada gelaran internasional World Expo 2020 Dubai. "Dunia akan menyaksikan dan ...

Media files:
10157674-52B6-4ABF-8BCB-A456DC576392.jpeg (image/jpeg, 0 MB)
Sigi Wimala beri tips dapat mobil lewat BNI Mobile Banking
Oct 2nd 2021, 04:31

Aktris dan model Sigi Wimala memberikan tips untuk mendapatkan mobil dengan cara selfie atau berswafoto untuk membuka rekening lewat BNI Mobile Banking. "Gampang banget, buka rekening digital cukup Selfie. Langsung bisa ...

Media files:
F3573533-CA29-42FD-B57C-78A03A163C18.jpeg (image/jpeg, 0 MB)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Check out our Fall Gift Guide + FREE Gifts with purchases over $150!

Get hotel comfort, at home this fall ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏ ...