03 Mei 2021

Your 8 hourly digest for ANTARA News - Ekonomi

ANTARA News - Ekonomi
News And Service 
Pemerintah bangun rusun Keuskupan Larantuka di NTT
May 3rd 2021, 08:19

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Perumahan memulai pembangunan rumah susun (rusun) Keuskupan Larantuka di Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT). "Pembangunan ...

Sembako gratis bagi para porter di stasiun kereta api
May 3rd 2021, 08:05

ANTARA - PT Kereta Api Indonesia (persero) Daerah Operasi 9 (daop) Jember, Jawa Timur, memberikan bantuan paket sembako gratis senilai Rp250.000 kepada porter stasiun dalam rangka melaksanakan program tanggung jawab sosial dan ...

Pemerintah terus dorong target bebas emisi karbon lebih cepat
May 3rd 2021, 07:59

Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) bersama kementerian/lembaga lain terus berupaya mempercepat target net zero emission atau nol emisi karbon, salah satunya melalui peningkatan bauran energi ...

DEN: Kompor listrik lebih hemat dan ramah lingkungan
May 3rd 2021, 07:50

Anggota Dewan Energi Nasional (DEN) dari unsur pemangku kepentingan, Satya Widya Yudha, mengatakan DEN mendorong penggunaan kompor listrik induksi secara masif sebagai upaya mendukung pemanfaatan energi bersih di ...

Bulog Kedu sediakan 10 ribu ton beras jelang Lebaran
May 3rd 2021, 07:46

ANTARA - Bulog Cabang Kedu, Jawa Tengah menjamin ketersediaan kebutuhan bahan pokok untuk memenuhi kebutuhan masyarakat selama Ramadhan hingga Lebaran 2021, tercukupi. Bahkan khusus untuk beras, Bulog telah menyediakan stok ...

Tol MKTT berdampak positif kemajuan UMKM di Tebing Tinggi
May 3rd 2021, 07:42

Kehadiran Jalan Tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi (MKTT) dinilai berdampak positif bagi perkembangan dan kemajuan usaha mikro kecil menengah (UMKM) di Kota Tebing Tinggi, Sumatera Utara. Sekretaris Dinas Perdagangan Kota ...

KAI Divre IV : Pengoperasian KA pada 6-17 Mei untuk keperluan mendesak
May 3rd 2021, 07:38

Manajer Humas PT Kereta Api Indonesiua (KAI) Divisi Regional (Divre) IV Tanjungkarang, Lampung, Jaka Jarkasih mengatakan bahwa pengoperasian kereta api pada 6-17 Mei hanya untuk keperluan mendesak sebagaimana disebutkan dalam ...

BPS: Bali hanya terima kunjungan tiga wisman pada Maret 2021
May 3rd 2021, 07:31

Badan Pusat Statistik Provinsi Bali mencatat jumlah kunjungan wisatawan mancanegara yang datang langsung ke Pulau Dewata hanya tiga orang pada Maret 2021. "Dengan demikian, wisman yang datang langsung ke Provinsi Bali ...

BPS: Indeks Harga Perdagangan Besar naik 0,31 persen
May 3rd 2021, 07:28

Berdasarkan hasil pemantauan Badan Pusat Statistik (BPS) pada April 2021, Indeks Harga Perdagangan Besar (IHPB) Umum Nasional sebesar 105,86, atau naik 0,31 persen dari IHPB Maret 2021 sebesar 105,53. "Kenaikan tertinggi ...

BPS: Pergerakan inflasi April sedikit lebih baik ketimbang tahun lalu
May 3rd 2021, 07:20

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pergerakan inflasi pada April 2021 sebesar 0,13 persen, sedikit lebih baik dari periode sama tahun lalu yang melambat. "Inflasi pada April sebesar 0,13 persen ini meningkat ...

Membongkar rahasia punya rumah nanti dengan harga sekarang
May 3rd 2021, 07:10

Cerita tentang sulitnya generasi milenial untuk memiliki rumah sendiri masih juga sering terdengar hingga kini, bahkan tak hanya di Indonesia, namun juga di dunia. Berdasarkan survei Consumer Sentiment Study Semester II 2020, ...

PII terus dukung pengembangan infrastruktur air minum
May 3rd 2021, 07:09

PT Penjaminan Infrastruktur Indonesia (Persero) terus mendukung pengembangan infrastruktur sektor air minum secara berkelanjutan yang menyediakan akses air bersih berkualitas untuk masyarakat. Direktur Utama PII M Wahid Sutopo ...

Menko Airlangga paparkan realisasi Anggaran PEN hingga April
May 3rd 2021, 06:58

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan Anggaran Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) sudah terealisasi Rp155,6 triliun hingga 30 April 2021 atau 22,3 persen dari total pagu tahun ini Rp699,43 ...

BPS: Nilai Tukar Petani turun, dipicu merosotnya harga tanaman pangan
May 3rd 2021, 06:40

Badan Pusat Statistik (BPS) melansir penurunan harga Nilai Tukar Petani (NTP) subsektor tanaman pangan sebesar 1,18 persen mengakibatkan turunnya NTP nasional pada April 2021 sebesar 0,35 persen menjadi ...

Menteri Trenggono ingatkan debitur program KKP disiplin bayar cicilan
May 3rd 2021, 06:35

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono mengingatkan kepada debitur program modal usaha yang digulirkan Badan Layanan Umum Lembaga Pengelola Modal Usaha Kelautan dan Perikanan (BLU LPMUKP) disiplin dalam membayar ...

KAI Purwokerto berangkatkan dua KA selama larangan mudik
May 3rd 2021, 06:34

Perseroan Terbatas Kereta Api Indonesia Daerah Operasi 5 Purwokerto hanya memberangkatkan dua KA jarak jauh selama masa larangan mudik pada  6-17 Mei 2021, kata Manajer Humas PT KAI Daop 5 Purwokerto Ayep ...

Rachmat Gobel: Koperasi berperan penting dongkrak kesejahteraan petani
May 3rd 2021, 06:34

Wakil Ketua DPR RI Rachmat Gobel menyarankan para petani di Provinsi Gorontalo bergabung dalam wadah koperasi petani, supaya kehidupan dan kesejahteraan mereka jadi lebih terjamin. Menurut Rachmat Gobel, para petanilah yang ...

PMI manufaktur RI terus naik, Menperin: Pelaku industri mulai bangkit
May 3rd 2021, 06:34

Purchasing Managers' Index (PMI) manufaktur Indonesia mampu mencapai level 54,6 pada April 2021, naik signifikan dibanding Maret yang berada di posisi 53,2, yang mencerminkan sektor industri sedang ...

Pemprov Maluku gelar pasar murah keliling di 35 lokasi
May 3rd 2021, 06:13

Pemerintah Provinsi Maluku melalui Dinas Perindustrian dan Perdagangan mulai menggelar pasar murah keliling di 35 lokasi di Kota Ambon dan Pulau Ambon, Maluku Tengah, menjelang perayaan Idul Fitri 1442 Hijriah. Kadis Perindag ...

Piaggio Indonesia hadirkan program menarik selama Ramadhan
May 3rd 2021, 06:13

PT Piaggio Indonesia menghadirkan berbagai program menarik guna menyambut bulan suci Ramadhan yang bertajuk "Ride More, Share More" untuk Piaggio dan "Live More, Share More" untuk Vespa. "Program ...

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

🚨 3 Signs Your Nails Are Unhappy!

Spot and address common nail allergy >> ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏  ͏ ...